Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2015

Manfaat Kacang Hijau untuk Kecantikan Rambut

Gambar
Manfaat Kacang Hijau untuk Kecantikan Rambut . Siapa yang tidak kenal dengan kacang hijau. Makanan sehat dan bergizi yang selalu dihidangkan untuk anak-anak ditempat posyandu. Kacang hijau sangat bagus bagi kesehatan semua usia, soalnya dalam kacang hijau mengandung banyak gizi dan vitamin, protein, mineral dan fosfor. Namun demikian manfaat kacang hijau tidak hanya untuk kesehatan semata melainkan banyak manfaatnya juga untuk kecantikan, seperti kecantikan rambut. Latas apa saja manfaat kacang hijau untuk kecantikan rambut? Inilah yang akan kita bahas dalam pertemuan singkat ini. Semoga apa yang kami sajikan ini bermanfaat untuk semuanya. Manfaat Kacang Hijau bagi Kecantikan Rambut Kecantikan rambut seringkali menjadi perioritas bagi wanita, bukankah rambut adalah mahkota wanita sehingga penampilan seseorang juga ditentukan pada rambutnya. Kalau rambut seseorang indah maka akan mendukung kecantikannya secara menyeluruh, itulah sebabnya kesehatan rambut perlu dijaga agar kecantikan bi

Cara Merawat Wajah Berminyak dan Berjerawat

Gambar
Cara Merawat Wajah Berminyak - Masalah wajah selalu menjadi momok bagi usia remaja, mereka yang masih berada dalam pase pubertas seringkali mengalami hal tidak mengenakkan pada bagian tubuh mereka, termasuk wajah mereka. Pada masa pertumbuhan seperti pada remaja , hormon bisa menjadi hal pemicu bagi baik dan buruknya kesehatan seseorang. Karena apabila tubuh memproduksi lemak secara berlebihan maka akan banyak masalah dirasakan oleh tubuh seeprti berjerawat, wajah berminyak atau bahkan wajah kering. Masalan masalah ini perlu perhatian khusus dari remaja agar tidak sampai menjadi lebih besar atau lebih parah. Cara merawat wajah berminyak adalah salah satu hal penting untuk diketahui agar wajah berminyak akibat kelebihan hormon bisa teratasi. Cara Merawat Wajah Berminyak dengan Praktis Wajah berminyak sangat menyusahkan, wajah terlihat mengkilat di antara cahaya matahari sehingga penampilan mengganggu dan rusak. Apalagi kalau anda suka mengenakan riasan pada wajah seperti bedak, make

Cara Memutihkan Kulit Wajah dengan Cepat

Gambar
Cara Memutihkan Kulit Wajah - Ingin wajah anda kelihatan lebih cantik dan putih, jangan sampai ketinggalan info. Anda bisa membuat wajah anda nampak lebih cantik dari baisa yaitu dengan menggunakan tips memutihkan kulit wajah dengan cepat dan alami. Anda tidak perlu menggunakan aneka ragam bahan modern yang harganya mahal dan belum tentu hasilnya memuaskan. Mencoba bahan alami yang berasal langsung alam lebih aman dan lebih bagus dalam merawat kecantikan. Cara memutihkan kulit wajah dengan menggunakan bahan alami lebih memuaskan hasilnya, hanya saja yang diperlukan adalah kesabaran dan ketekunan anda dalam mengaplikasikannya. Dalam postingan ini kami akan mencoba berbagi tips gratis kepada andam, yang bebas anda gunakan dan coba dirumah untuk mendapatkan wajah yang putih alami dan cerah cantik. Hanya dengan menggunakan bahan-bahan alami seperti jeruk nipis, bengkoang, susu, telur anda bisa mengubah wajah yang kusam menjadi lembab dan bersih dan bersinar. Berikut cara caranya Cara Mem

Cara Memutihkan Wajah Pria Secara Alami

Gambar
Cara Memutihkan Wajah Pria - Seorang yang memiliki wajah yang cakep dan ganteng pasti merasa senang dan bangga, apalagi kalau ini ditunjang dengan pendidikan yang tinggi. Dengan wajah yang ganteng dan background pendidikan yang bagus seseorang akan mudah mendapatkan pekerjaan terutama yang berhubungan dengan pelayana publik, baik itu teller bank atau jadi seles marketing suatu produk. Memiliki wajah yang putih dan bersih tidak hanya didambakan oleh seorang gadis yang notabenanya erat dikaitkan dengan keindahan, namun pria atau lelaki juga banya yang mendambakan wajah yang putih bersih. Wajah yang putih dan bersih akan menjadi daya pikat tersendiri bagi cewek dalam mencari pasangan, karena umumnya cewek suka dengan pria yang bersih dan berkulit putih, walau pun ada juga yang suka sama pria berkulit hitam. Jadi, cara memutihkan wajah pria menjadi alternatif untuk anda terapkan agar bisa mendapatkan wajah yang putih dan ganteng. Lantas bagaimana cara memutihkan wajah pria secara alami

Cara Menghilangkan Bau Mulut Secara Alami

Gambar
Cara Menghilangkan Bau Mulut Secara Alami - Kalau anda berbicara atau berhadapan dengan seseorang pasti anda akan merasa terganggu kalau mulut anda bau. Anda pasti akan berpaling atau menghindari dari menghadap kepada orang tersebut. Nah, masalah bau mulut walaupun di anggap sebagai hal yang biasa, tetap saja ini sangat mengganggu sekeliling, anda akan dijauhi oleh teman dan banyak orang. Untuk itulah kami membuat artikel tentang cara menghilangkan bau mulut secara alami. Dengan harapan kita bisa menjauhi kondisi bau mulut ini dengan baik. Berikut beberpa tips dan cara menghilangkan bau mulut secara alami. Cara Menghilangkan Bau Mulut Secara Alami Menghilangkan bau mulut tak sedap dengan bahan alami 1. Mengkonsumsi vitamin C Vitamin C diketahui bisa menghalau bau naga pada mulut. Mengkonsumsi banyak makanan yang mengandung vitamin Seperti jeruk, lemon, apel, wortel, ceri dan strawberry mampu mengusir masalah bau mulut. Akibat dari sisa makanan yang menumpuk pada sela-sela gigi, maka m

Cara Membuat Masker Madu untuk Wajah

Gambar
Cara Membuat Masker Madu untuk Wajah - Madu adalah bahan alami yang dihasilkan oleh lebah. Madu memiliki banyak sekali manfaat untuk kesehatan dan kecantikan manusia. Itulah sebabnya sangat banyak perusahaan kecantikan yang mengadopsikan madu sebagai bahan baku pembuatan berbagai alat kecantikan. Salah satu penggunaan madu yang seringkali digunakan adalah sebagai masker wajah. Masker wajah dengan bahan madu kini menjadi tren dan terkenal dikalangan wanita. Banyak wanita yang lebih memilih untuk cantik secara alami ketimbang menggunakan bahan kimia. Memang penggunaan bahan alami tidak akan mendapatkan hasil secepat penggunaan bahan kimia, namun hasil yang didapatkan akan optimal dan memuaskan. Cara membuat masker madu untuk wajah sudah sememangnya anda tahu, sehingga anda bisa menggunakannya secara mandiri dari rumah tanpa harus kesalon. Manfaat menggunakan madu sebagai bahan masker wajah adalah untuk mengencangkan kulit wajah, mengatasi kulit berminyak, kulit kering, menghilangkan f